Hallo sobat konser, pada artikel kali ini kami akan menginformasikan ke kalian mengenai Konser Musik BKFK Universitas Udayana Bali 2023. Festival atau Konser Musik ini masuk kedalam Jadwal Konser Musik Bali Maret 2023. Disini kami merangkum semua informasi dan detail acara konser musik ini, seperti penjelasan mengenai siapa yang mengadakan acara, guest star atau bintang tamu, kapan & dimana diselenggarakannya acara konser musik ini dan bagaimana cara mendapatkan tiketnya. Jadi jangan lupa baca dengan teliti & seksama agar kalian tidak salah dalam mendapatkan informasi.
Apa itu Konser BKFK Universitas Udayana Bali 2023?
BKFK Universitas Udayana 2023 adalah acara tahunan yang diadakan oleh Badan Kekeluargaan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Ini merupakan salah satu acara yang dilaksanakan untuk memperingati berdirinya Fakultas Kedokteran Universitas Udayana.
Tahun 2023 ini menjadi hari jadi yang ke 61 tahun bagi BKFK. Berkumpul bersama dalam membersamai serta membangun rasa kekeluargaan juga saling sapa antar sodara Fakultas Kedokteran Universitas Udayana.
Awal berdiri yaitu pada tahun 1962, Fakultas Kedokteran Universitas Udayana telah melalui banyak lika-liku peristiwa. Tahun demi tahun melakukan pembenahan, tiap-tiap civitas akademika yang pernah bernaung di bawahnya pasti setuju, rumah mereka satu, FK Udayana.
Daftar Guest Star atau Pengisi Acara
erikut adalah beberapa DJ yang menjadi pengisi acara dalam konser musik ini:
- Reality Club
- Duck Head
- Not So Koplo
Jadwal & Lokasi Konser BKFK Universitas Udayana 2023
Untuk pelaksanaan Konser Musik BKFK Universitas Udayana 2023 ini akan diselenggarakanpada tanggal 17 Maret 2023 yang berlokasikan di Kampus Unud Sudirman Denpasar.
Info Tiket Konser Musik BKFK Universitas Udayana 2023
Nah untuk cara pembelian tiket Konser Musik BKFK Universitas Udayana 2023 ini bisa kalian dapatkan dengan cara pembelian online
Online:
Bagi kalian yang ingin membeli online, langsung bisa buka atau akses link yang ada di bio Instagram ( klik disini ) yang dimana harga tiketnya dibandrol dari harga Rp. 50.000 – Rp. 75.000. Berikut detailnya:
- Pre-sale 1: Rp. 50.000 (SOLD OUT)
- Pre-sale 2: Rp. 75.000
- OTS: Rp. –
Kesimpulan
BKFK Universitas Udayana adalah acara yang dibuat oleh Badan Kekeluargaan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana, dalam rangkaian acara penyambutan malam puncak BKFK yang ke 61. Acara ini akan diselenggarakan pada tanggal 17 Maret 2023 di Kampus Unud Sudirman Denpasar. Adapun pengisi acaranya seperti Reality Club, Not So Koplo & Duck Head. Untuk harga tiket masuknya sendiri di bandrol dari harga Rp. 50.000 – Rp. 100.000. Berikut informasi detail dari acara BKFK Universitas Udayana.
Nama Event | BKFK Universitas Udayana |
Tanggal Acara | 17 Maret 2023 |
Lokasi | Kampus Unud Sudirman Denpasar. |
Guest Star | Reality Club, Not So Koplo & Duck Head |
Harga Tiket | Pre-sale 1: Rp. 50.000 (SOLD OUT) Pre-sale 2: Rp. 75.000 Pre-sale 3: Rp. – OTS: Rp. – |
Link Pembelian Tiket | Beli Disini |
Sosial Media | bkfkudayana |
Website | – |
Bagi kalian yang ingin event atau acaranya kami posting & bagi kalian juga yang mau kami menjadi media partner kalian, silahkan menghubungi kami di Email & WhatsApp yang sudah tertera pada website atau sosial media kami. Sekian & Terimakasih.